24/08/2014

Kapan Suatu Kehamilan Dikatakan Beresiko Secara Nutrisi atau Kehamilan Membutuhkan Nutrisi Lebih Daripada Kehamilan Normal?



Suatu Kehamilan Dikatakan Beresiko Secara Nutrisi atau Kehamilan Membutuhkan Nutrisi Lebih Daripada Kehamilan Normal ketika :

- ada riwayat keguguran atau janin mati dalam rahim
- jarak kehamilan dengan kelahiran sebelumnya terlalu dekat (idealnya 18 bulan)
- ibu merokok
- ibu minum alkohol
- ibu alergi makanan
- ibu sakit kronis dan sedang mennjalani pengobatan
- ibu masih berusia dibawah 18 tahun
- ibu hamil anak lebih dari satu
- ibu sedang luka serius
- ibu sedang stress
- ibu yang bekerja di lingkungan yang kurang mendukung
- ibu yang pekerjaannya membutuhkan aktivitas fisik tinggi
- ibu yang berat badannya rendah
- ibu yang cepat lelah
- ibu yang pola makannya tidak seimbang atau buruk
- ibu yang berat badannya berlebih

Ok sekian info Suatu Kehamilan Dikatakan Beresiko Secara Nutrisi atau Kehamilan Membutuhkan Nutrisi Lebih Daripada Kehamilan Normal, semoga membantu ^^

Filled Under:

Facebook Saya ^^