15/11/2012

Nanti Papa Marah Lo!!



"Nanti papa marah lo!" sering di jumpai sebagai kata-kata ancaman pada sikecil agar melakukan yang kita minta :p Sebetulnya baik tidak ya?

Nah dari yang saya baca, tindakan ini kurang tepat bunda.. Si kecil awalnya akan patuh, namun lama kelamaan akan lebih banyak dampak negatifnya. Antara lain :

1. Sikap Suka Menyangkal

Awalnya sikecil akan patuh, namun kerapkali malahan akan membuat dia tertekan dan akhirnya malah menyangkal dalam banyak hal.

2. Jadi Takut Dengan Papanya

Jika sering ditakut-takuti dengan figur ayahnya, si kecil akan jauh dan takut pada ayahnya bahkan benci. Padahal pendampingan ayah sangat diperlukan untuk tumbuh kembang anak.

3. Gak Percaya Lagi Ucapan Kita

Jika kita sering mengancam ayahnya akan marah, si kecil mendapati ayahnya tidak marah si kecil akan tidak percaya lagi pada kita. Bahkan dihal-hal lainnya :)

Oleh karena dampak negatifnya lebih banyak, dianjurkan lebih baik kita mengajarkan anak melakukan sesuatu dengan senang hati bunda.. (∩_∩)

Ok sekian sharing dari apa yang saya baca, semoga membantu.

Best Regard

Inova Melisa
Hp atau whatsapp : 085743422244
yahoo messager : inova.melisa
BlackBerry® pin by request

Blog blog :

Www.maminyacherish.blogspot.com
Www.resepinovamelisa.blogspot.com
Www.sistainovamelisa.blogspot.com
Www.mamicerdas.com
www.inovamelisa.wordpress.com

Filled Under:

Facebook Saya ^^